HOTEL ENGLISH adalah sebuah program percepatan penguasaan bahasa Inggris bagi karyawan hotel, yang dikemas secara blended learning dalam bentuk kelas tatap muka secara berkala dan kelas online via aplikasi; mengedepankan metode-metode revolusioner dan kekinian berbasis praktek langsung dalam kehidupan kerja sehari hari.
TUJUAN
Peserta dapat berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris dengan pelanggan dan rekan kerja tempat peserta bekerja secara kreatif dan interaktif.
PESERTA
Diperuntukan bagi karyawan hotel dan restoran yang ingin meningkatkan skill (Upskilling) bahasa Inggris untuk perhotelan dan restoran. Kursus ini terdiri dari 4 level dan setiap levelnya berlangsung selama 12 minggu.
MATERI
Greeting and Receiving Guests
Dealing with Guests Requests
Asking for Permission Problems and Complaints
Making Comparisons
Giving and Receiving Compliments
Offering Help and Advice
Asking For and Giving Opinions
Giving Instructions
Describing Hotel Facilities
Days and Time
Describing Jobs
Describing Functions and Purposes
Giving Directions
Using the Telephone
Bill Settlement
Shopping at the Hotel
METODE
Metode belajar secara online menggunakan link berbasis web dan aplikasi dalam bentuk permainan (game), kuis, presentasi video, audio, animasi, gambar dan teks yang dirancang dengan leaderboard/papan nilai bersama peserta lainnya dengan semangat kompetisi untuk menjadi yang terbaik
Tersedia juga paket dengan metode Zoom Meeting, Private Call, Kelas Offline baik secara privat maupun bersama dengan peserta lain
FASILITAS
Akses belajar kelas dengan pendampingan dan evaluasi dari teacher untuk setiap level (12 minggu).
E-certificate dan hadiah menarik bagi yang berprestasi setelah penyelesaian kursus.
Whatsapp bersama Teacher dan peserta lainnya
WAKTU DAN LOKASI
Belajar setiap hari atau silahkan atur waktu dalam satu minggu untuk 1 level program selama 3 bulan secara online via HP, Tablet , Laptop atau PC.
PILIHAN PAKET PROGRAM
Paket 101 (300 rb per orang selama 3 bulan) Diskon 50% jadi Rp. 150 rb
Paket 202 (plus 2x Private Zoom Meeting ) Rp. 400 rb per bulan
Paket 303 (plus 4 x Private Zoom Meeting) Rp. 800 rb per bulan
Paket 404 (khusus untuk komunitas, lembaga, perusahaan)